Saturday, April 11, 2015

5 Alasan Kota Jakarta Tidak Cocok Untuk Tempat Tinggal Anda

Setiap orang pasti berkeinginan mempunyai tempat tinggal yang layak bukan? tetapi jika anda salah mengambil keputusan untuk merantau ke kota Metropolitan yaitu Jakarta, anda justru malah terjebak dengan hiruk pikuk suasana yang tidak cocok untuk anda.

Jakarta memang kota metropolitan tetapi bukan tempat yang cocok bagi anda yang kurang mempunyai wawasan, skill, kreativitas dan relasi yang banyak karena Jakarta adalah kota yang sangat kejam. Berikut fakta fakta Jakarta bukan tempat yang baik bagi tempat tinggal anda.
1. Tingkat Kriminal Tinggi
Kota Jakarta dikenal dengan tata kota yang super mewah dan pusat perekonomian negara Indonesia semuanya ada disana. Tetapi dibalik besarnya kota Jakarta terdapat fakta yang sangat meresahkan yaitu kota yang tergolong tinggi tingkat Kriminalitasnya.
5 Alasan Kota Jakarta Tidak Cocok Untuk Tempat Tinggal Anda
Kota Jakarta tergolong kota dengan tindak kriminal tinggi. Hasil sebuah riset bahwa kota ini tiap tahun terus meningkat angkat kriminalitasnya. Dari tahun 2010 angka kejahatan mencapai 332.490 dan terjadi peningkatan drastis tiap tahunnya
BACA SELENGKAPNYA : 5 Alasan Kota Jakarta Tidak Cocok Untuk Tempat Tinggal Anda

BACA JUGA : Tarnedi, Supir Taksi yang Pintar Bahasa Inggris Demi Persaingan Globalisasi

BACA JUGA : Ada Masjid Khusus Perempuan di Amerika Serikat

BACA JUGA : 5 Perbedaan Nasib Petani Indonesia Dengan Negara Maju

Blog Archive